PENGARUH LABA BERSIH DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP DIVIDEN KAS

(Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2011-2015)

  • Siska Riani Siregar Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas langlangbuana bandung
  • Uswatun Hasanah Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas langlangbuana bandung
Keywords: Laba Bersih, Arus Kas Operasi, Dividen Kas

Abstract

Pembayaran dividen dalam bentuk kas atau tunai lebih banyak diminati investor dibandingkan dalam bentuk lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh laba bersih dan arus kas operasi terhadap dividen kas pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman periode 2011-2015.Teknik penarikan sampel  menggunakan metode purposive sampling atau teknik pengambilan sampel dengan kriteria tertentu. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda.Hasil pengujian hipotesis pada penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Secara parsial laba bersih berpengaruh posistif dan signifikan terhadap dividen kas pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2011-2015 pengaruhnya sebesar 84% (2) Secara parsial arus kas operasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap dividen kas pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2011-2015, pengaruhnya sebesar 66,2%.

Kata kunci: , , .

References

Darmadji, Fakhruddin. 2011. Pasar modal di indonesia edisi 3. Jakarta : Salemba Empat
Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis MULTIVARIETE Dengan Program IBM SPSS 23. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Hery, Widyawati Lekok. 2011. Akuntansi Keuangan Menengah 2. Jakarta : PT. Bumi Aksara.
Kartikahadi, Hans, dkk. 2016. Akuntansi `Keuangan Berdasarkan SAK Berbasis IFRS. EdisiKedua. Jakarta : Salemba Empat.
Kieso, Donald E, et all. 2011. Intermediate Accounting IFRS Edison. United States of America : Wiley.
Sutrisno. 2012. Manajemen Keuangan teori konsep dan aplikasi. Ekonisia : Yogyakarta.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualtitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Tiocandra, Riyondi. (2015). Analisis Pengaruh Laba Bersih, Arus Kas Operasi, Pembayaran Dividen Kas Sebelumnya, dan Quick Ratio Terhadap Divide
V.Wiratna, Sujarweni. 2015. Metodologi Penelitian Bisnis & Ekonomi. Yogyakarta :Pustaka Baru Press.
Published
2019-04-02